Ternyata kombinasi pilek, batuk dan sariawan bukanlah kombinasi yang menyenangkan buat orang ganteng dan pintar seperti saya (Mode Narsis : ON) Bayangin aja, kombinasi ketiga penyakit ‘remeh temeh’ itu udah membuat saya gak enak tidur karena terus menerus terganggu batuk sepanjang malam, gak enak...
Browse » Home » Archives for July 2007
Wednesday, July 18, 2007
Wednesday, July 11, 2007
Mirip Berarti Jodoh??
“Eh, wajah kalian berdua kok mirip ya?? Wah...berarti kalian berdua memang jodoh lho..”Sounds familiar??Seandainya ada orang yang berkomentar seperti itu ketika berpapasan dengan saya dan pacar saya, perasaan saya pasti bakalan berbunga-bunga. Dan mungkin itu juga yang dirasain pacar saya. Mungkin....
Saturday, July 07, 2007
070707
Bagi sebagian orang, hari ini adalah salah satu hari yang paling istimewa. Gimana ngga istimewa, konfigurasi tanggal hari ini membentuk nomor cantik, unik dan sangat gampang diingat, 070707.Banyak orang juga percaya bahwa tanggal ini adalah tanggal yang membawa keberuntungan dan keberkahan. Terbukti...
Subscribe to:
Posts (Atom)